PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

ISWATI, ROSI (2015) PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Bachelor thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.

[img]
Preview
Text
Rosi Iswati_JUDUL.pdf

Download (962kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Rosi Iswati_BAB I.pdf

Download (716kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Rosi Iswati_BAB II.pdf

Download (715kB) | Preview
[img] Text
Rosi Iswati_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (721kB)
[img] Text
Rosi Iswati_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (783kB)
[img] Text
Rosi Iswati_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (607kB)
[img]
Preview
Text
Rosi Iswati_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (646kB) | Preview
[img] Text
Rosi Iswati_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (775kB)

Abstract

Penelitian ini berjudul PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Penelitian ini bertujuan untuk menguji seberapa besar pengaruh karakteristik perusahaan terhadap pengungkapan corporate social responsibility (CSR). Karakteristik perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini antara lain ukuran perusahaan, profitabilitas, profil, tingkat solvabilitas, tingkat aktivitas, dan tingkat likuiditas. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dengan menggunakan metode purposive sampling. Populasinya adalah 138 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2011-2013. Setelah dikurangi dengan beberapa kriteria didapat 60 perusahaan sebagai sampel. Analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda dan diolah dengan menggunakan uji asumsi klasik pada program SPSS 16.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel ukuran perusahaan terkena multikolonieritas sehingga ukuran perusahaan tidak bisa digunakan lagi untuk penelitian. hasil hipotesis yang lain, profil perusahaan mempunyai pengaruh yang positif terhadap pengungkapan CSR. Sedangkan profitabilitas, tingkat solvabilitas, tingkat aktivitas, dan tingkat likuiditas tidak berpengaruh positif terhadap pengungkapan CSR.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Additional Information: Pembimbing: Wida Purwidianti, S.E., M.Sc.
Uncontrolled Keywords: Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR), Karakteristik Perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Bandriyah .
Date Deposited: 16 Jan 2018 03:11
Last Modified: 16 Jan 2018 03:11
URI: https://repository.ump.ac.id:80/id/eprint/7084

Actions (login required)

View Item View Item