OKTAVIANTI, EKA WIDIYA (2017) HUBUNGAN FREKUENSI BERMAIN GAME ONLINE TERHADAPKEMAMPUAN INTERAKSISOSIAL PADAREMAJA DI KECAMATAN BOBOTSARI KABUPATEN PURBALINGGA. Bachelor thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.

[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti COVER.pdf]
Preview
Text
Eka Widiya Oktavianti COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti BAB I.pdf]
Preview
Text
Eka Widiya Oktavianti BAB I.pdf

Download (693kB) | Preview
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti BAB II.pdf]
Preview
Text
Eka Widiya Oktavianti BAB II.pdf

Download (751kB) | Preview
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti BAB III.pdf] Text
Eka Widiya Oktavianti BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (745kB)
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti BAB IV.pdf] Text
Eka Widiya Oktavianti BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (670kB)
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti BAB V.pdf] Text
Eka Widiya Oktavianti BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (619kB)
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
Eka Widiya Oktavianti DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (624kB) | Preview
[thumbnail of Eka Widiya Oktavianti LAMPIRAN.pdf] Text
Eka Widiya Oktavianti LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

Latar belakang: Game Onlinesaat ini merupakan permasalahan yang cukup
berkembang di dunia remaja. Salah satu dampak negatif yang ditimbulkan adalah
remaja menjadi tidak peduli dengan lingkungan sekitarnya dan banyak
menghabiskan banyak waktu yang menyebabkankecanduan. Sehingga akan
mempengaruhi kemampuan interaksi sosialnya.
Tujuan: Untuk mengetahui hubungan frekuensi bermain game online terhadap
kemampuan interaksi sosial pada remaja di Kecamatan Bobotsari Kabupaten
Purbalingga.
Metode: Jenis penelitian adalah survey analitik korelasional dengan pendekatan
cross sectional. Populasi penelitian ini adalah remaja di Kecamatan Bobotsari
Kabupaten Purbalingga. Teknik sampling yang digunakan dalam ini adalah
purposive sampling sebanyak 83 responden. Analisis yang digunakan uji statistik
chi square.
Hasil Penelitian: Pada penelitian ini di dapatkan hasil frekuensi bermain game
online responden sebagian besar pada kategori sedang sebanyak 57 responden
(68,7%) dan kemampuan interaksi sosial responden sebagian besar kategori
kurang baik sebanyak 55 responden (66,3%). Uji chi square diperoleh p value
(0,005 < 0,05) Ha diterima, artinya ada hubungan frekuensi bermain game online
dengan kemampuan interaksi sosial pada remaja di Kecamatan Bobotsari
Kabupaten Purbalingga.
Kesimpulan: Ada hubungan frekuensi bermain game online dengan kemampuan
interaksi sosial pada remaja di Kecamatan Bobotsari Kabupaten Purbalingga

Dosen Pembimbing: unspecified | unspecified
Item Type: Thesis (Bachelor)
Additional Information: Pembimbing: Ns. Dayat Trihadi, M.Kep., Sp.Kep.J.,
Uncontrolled Keywords: Game Online, Interaksi Sosial, Remaja
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan S1
Depositing User: Yuni Sri Subkhaini
Date Deposited: 14 Sep 2017 02:51
Last Modified: 26 Nov 2024 07:48
URI: http://repository.ump.ac.id/id/eprint/4108

Actions (login required)

View Item View Item