PERMANA, ESA FAHMI JATI (2017) UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA DAN REGULASI DIRI SISWA MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY (TSTS). Bachelor thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.

[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (732kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (876kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (584kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (592kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (24MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep
matematika dan regulasi diri siswa kelas VIII C MTs Muhammadiyah Purwokerto
melalui Model Kooperatif tipe Two Stay Two Stray. Subyek penelitian ini adalah
siswa kelas VIII C MTs Muhammadiyah Purwokerto dengan jumlah siswa 24
yang terdiri dari 14 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Penelitian ini
merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dari 3 siklus, setiap siklus terdiri
dari 2 kali pertemuan. Pertemuan pertama digunakan untuk proses pembelajaran,
sedangkan pertemuan kedua digunakan untuk proses pembelajaran dan test
evaluasi. Setiap siklus terdiri dari 4 tahapan yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan,
pengamatan, dan refleksi. Untuk memperoleh data kemampuan pemahaman
konsep matematika siswa, peneliti menggunakan test. Pada siklus I diperoleh nilai
rata-rata sebesar 63,24, meningkat pada siklus II menjadi 70,39 dan meningkat
pada siklus III menjadi 80,06. Untuk memperoleh data regulasi diri siswa
diperoleh melalui angket regulasi diri. Pada siklus I diperoleh skor rata-rata 59,50,
meningkat pada siklus II menjadi 73,68 dan meningkat pada siklus III yaitu
75,08. Berdasarkan data yang diperoleh maka dapat disimpulkan bahwa Model
Kooperatif tipe Two Stay Two Stray dapat meningkatkan pemahaman konsep
matematika dan regulasi diri siswa kelas VIII C MTs Muhammadiyah
Purwokerto.

Dosen Pembimbing: unspecified | unspecified
Item Type: Thesis (Bachelor)
Additional Information: Pembimbing: Drs. Joko Purwanto, M.Si
Uncontrolled Keywords: Pemahaman Konsep Matematika, Regulasi diri, Two Stay Two Stray
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika S1
Depositing User: Users 144 not found.
Date Deposited: 21 Mar 2017 06:27
Last Modified: 02 Dec 2024 07:44
URI: http://repository.ump.ac.id/id/eprint/1103

Actions (login required)

View Item View Item