SAPUTRI, WIJI (2017) PENGARUH LATIHAN PERCAYA DIRI TERHADAP PENINGKATAN PERCAYA DIRI PADA REMAJA YANG MENGALAMI OBESITAS DI MAN KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2017. Bachelor thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.

[thumbnail of Wiji Saputri COVER.pdf]
Preview
Text
Wiji Saputri COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Wiji Saputri BAB I.pdf]
Preview
Text
Wiji Saputri BAB I.pdf

Download (651kB) | Preview
[thumbnail of Wiji Saputri BAB II.pdf]
Preview
Text
Wiji Saputri BAB II.pdf

Download (815kB) | Preview
[thumbnail of Wiji Saputri BAB III.pdf] Text
Wiji Saputri BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (707kB)
[thumbnail of Wiji Saputri BAB IV.pdf] Text
Wiji Saputri BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (730kB)
[thumbnail of Wiji Saputri BAB V.pdf] Text
Wiji Saputri BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (580kB)
[thumbnail of Wiji Saputri DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
Wiji Saputri DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (582kB) | Preview
[thumbnail of Wiji Saputri LAMPIRAN.pdf] Text
Wiji Saputri LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Latar Belakang :
Obesitas dikalangan remaja memang permasalahan yang
merisaukan, karena dapat menurunkan rasa percaya diri seseorang dan
menyebabkan gangguan psikologis yang serius. Remaja yang obesitas memiliki
kecenderungan untuk mengalami kepercayaan diri yang rendah dan rasa putus asa
yang besar. Perasaan merasa dirinya berbeda atau dibedakan dari kelompoknya
akan membuat individu dengan obesitas rentan terhadap berbagai masalah
psikologis, oleh karena itu dibutuhkan latihan percaya diri pada remaja yang
obesitas untuk meningkatkan percaya diri.
Tujuan :
Untuk mengetahui pengaruh latihan percaya diri terhadap peningkatan
percaya diri pada remaja yang mengalami obesitas di MAN Kabupaten Banyumas
tahun 2017.
Metode :
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian
ini adalah
pre-experimental design
dengan
the one group pretest-
postest.
Responden berjumlah 46 remaja dengan teknik total sampling. Analisis
data berupa analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji sampel paired
dependen t test menggunakan SPSS 16.00
Hasil :
Nilai rata-rata peningkatan percaya diri sebelum latihan percaya diri
dengan nilai rata-rata setelah latihan percaya diri nilai rata-rata tersebut selisih
4,78
dengan nilai
p-value
0,008
(
p-value
<0.
05)
Kesimpulan :
Ada pengaruh latihan percaya diri terhadap peningkatan percaya
diri pada remaja yang mengalami obesitas di MAN Kabupaten Banyumas tahun
2017

Dosen Pembimbing: unspecified | unspecified
Item Type: Thesis (Bachelor)
Additional Information: Ns. Dayat Trihadi, M.Kep,.Sp.Kp.J
Uncontrolled Keywords: Obesitas, Percaya Diri, Latihan Percaya D iri
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan S1
Depositing User: Roni Purwanto
Date Deposited: 20 Sep 2017 06:08
Last Modified: 09 Jan 2025 06:59
URI: http://repository.ump.ac.id/id/eprint/4307

Actions (login required)

View Item View Item