AZIZ, FIKRI (2017) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN ADVANCE ORGANIZER BERBANTU MEDIA ULAR TANGGA TERHADAP KEAKTIFAN DAN KEMAMPUAN BERBICARA SISWA KELAS V DI SEKOLAH DASAR. Bachelor thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.
Preview |
Text
FIKRI AZIZ COVER.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
FIKRI AZIZ BAB I.pdf Download (726kB) | Preview |
Preview |
Text
FIKRI AZIZ BAB II.pdf Download (970kB) | Preview |
![]() |
Text
FIKRI AZIZ BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (924kB) |
![]() |
Text
FIKRI AZIZ BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
FIKRI AZIZ BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (569kB) |
Preview |
Text
FIKRI AZIZ DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (703kB) | Preview |
![]() |
Text
FIKRI AZIZ LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (7MB) |
Abstract
Penerapan model pembelajaran Advance Organizer berbantu media Ular
Tangga akan membuat siswa ikut aktif berpartisipasi dalam proses pembelajaran,
sehingga suasana pembelajaran akan menjadi lebih menarik dan menyenangkan.
Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar hendaknya membuka keaktifan
siswa secara alamiah. Hal ini akan membantu siswa dalam mengembangkan
kemampuan berbicara siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui:1) Apakah
model pembelajaran Advance Organizer berbantu media Ular Tangga dalam
pembelajaran Bahasa Indonesia mempengaruhi kemampuan berbicara siswa; 2)
Apakah model pembelajaran Advance Organizer berbantu media Ular Tangga
dalam pembelajaran Bahasa Indonesia mempengaruhi keaktifan siswa. Jenis
penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain Nonequivalent
Pretest-Postest Control Group Design. Populasi dari penelitian ini adalah siswa
kelas V Sekolah Dasar , sedangkan sampelnya adalah siswa dari kelas V A yang
berjumlah 19 siswa sebagai kelas kontrol dan V B yang berjumlah 19 siswa
sebagai kelas eksperimen. Pengumpulan data dalam penelitian menggunakan
lembar observasi, angket, dan test. Analisis data dalam penelitian ini
menggunakan rumus independent sample t-tes (uji t pihak kanan). Berdasarkan
hasil penelitian diperoleh: 1) Hasil uji hipotesis pertama diperoleh nilai t hitung> t
tabel yaitu 2,402 > 2,028, menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pembelajaran
menggunakan model Advance Organizer berbantu media Ular Tangga terhadap
keaktifan siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. (2) Hasil uji hipotesis
kedua diperoleh nilai nilai t hitung> t tabel atau 6,057 > 2,028 menunjukkan
bahwa terdapat pengaruh penggunaan pembelajaran menggunakan model Advance
Organizer berbantu media Ular Tangga terhadap kemampuan berbicara siswa
pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Sehingga disimpulkan bahwa penggunaan
pembelajaran model Advance Organizer berbantu media Ular Tangga
berpengaruh terhadap keaktifan dan kemampuan berbicara.
Dosen Pembimbing: | unspecified | unspecified |
---|---|
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
Additional Information: | Pembimbing: Santhy Hawanti, Ph.D, dan Okto Wijayanti, S.Pd., M.A., |
Uncontrolled Keywords: | model Advance Organizer; media Ular Tangga; Bahasa Indonesia; |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 |
Depositing User: | Riski Wismana |
Date Deposited: | 18 Sep 2017 01:07 |
Last Modified: | 13 Jun 2024 07:35 |
URI: | http://repository.ump.ac.id/id/eprint/4175 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |